Saya di Acara Gigabyte – Media & Power User Gathering
Setelah di post sebelumnya saya membuat report acara tersebut, nah sekarang gilirang saya yang tampil deh…. hehehehe… tadi sebelum acara dimulai, saya sempat minta di fotoin dengan tabung LN2 dengan kapasitas 60L. Tadi sempat dengar-dengar, tabung dengan kapasitas 20an L itu...