Tag: indo

Puber

Senin kemarin ini tanggal 21 Juli 2008, saya menyempatkan diri menonton film indonesia PUBER di Cilandak Town Square… padahal pengennya sich nonton film Batman… berhubung 2 studio penuh semua.. jadi saya gak mo maksain diri untuk ngambil posisi yang cukup depan…....

Ultah Perak GKWI

Nanti sore saya akan ke gereja untuk merayakan ulang tahun perak gereja yaitu GKWI = Gereja Kristen Wesley Indonesia….. wah tidak terasa sudah 25 tahun berdiri…. mudah2an dengan bertambah umur gereja…. dapat menjadi saluran berkat buat semua jemaat nya 😀 Sekali...

May

Tragedi kerusuhan 13 Mei 1998 di Jakarta yang menyisakan kesedihan dan lara di hati orang yang mengalaminya mengilhami sejumlah insan film yang mengangkatnya ke layar lebar dalam film MAY. Film produksi Flix Pictures yang sebelumnya menggarap DEALOVA (2005) ini berkisah tentang...

Coblos Cinta

Film ketiga produksi Investasi Film Indonesia (IFI) kali ini masih bertema drama komedi. Curi start pemilu, film COBLOS CINTA ini menggambarkan parodi politik remaja dengan latar belakang kehidupan kampus. Film yang disutradarai oleh Findo Purwono (BURUAN CIUM GUE/KECUPAN PERTAMA), film ini...

Kereta Hantu Manggarai

Usai sejenak dunia perfilman Indonesia dimanjakan dengan film-film religi dan komedi dewasa, kini horor kembali lagi. Kereta api Jabodetabek yang penuh dengan hantu telah menjadi legenda. Dan kali ini Rapi Films mengangkat urban legend tersebut ke film layar lebar. Kisah bermula...

40 Hari Bangkitnya Pocong

Setelah awal tahun diserbu film drama, tampaknya horor masih memperlihatkan taringnya. Kali ini Rapi Film menggandeng Rudi Soedjarwo berniat menakut-nakuti penonton Indonesia dengan film berjudul 40 HARI BANGKITNYA POCONG. Film ini dibintangi oleh Sabai Morscheck, Raffi Ahmad, dan Irwansyah, yang untuk...