Smart Telecom – Jump – Alternatif Internet CDMA
Ok seperti janji saya di post sebelum nya… mari kita bahas mengenai Smart Telecom yang pada pameran Indocomtech 2008 lalu meluncurkan produk “Jump” yaitu akses internet CDMA yang menggunakan jalur data CDMA200 1x EV-DO Rev. A. Kalau berbicara akses internet CDMA,...